Philips 40PFT6550/12 Manuel D’Utilisation

Page de 116
24
Nirkabel dan
Jaringan
24.1
Jaringan
Di  Bantuan, tekan tombol berwarna 
 Kata
Kunci dan cari  Jaringan, untuk informasi
selengkapnya tentang menyambungkan TV ke
jaringan.
24.2
Bluetooth
Apa yang Anda Perlukan
Anda dapat menyambungkan perangkat nirkabel
yang dilengkapi Bluetooth® ke TV ini – speaker
nirkabel, subwoofer, sound bar atau headphone.
Anda juga dapat menyambungkan gamepad nirkabel
dengan Bluetooth LE.
Untuk memutar suara TV pada speaker nirkabel, Anda
harus memasangkan speaker nirkabel dengan TV.
Anda dapat memasangkan beberapa speaker
nirkabel dan maksimum 4 perangkat Bluetooth LE
(energi rendah). TV hanya dapat memutar suara pada
satu speaker pada saat bersamaan. Jika Anda
menyambungkan subwoofer, suara diputar pada TV
dan subwoofer. Jika Anda menyambungkan sound
bar, suara diputar pada sound bar saja.
Perhatian - Sinkronisasi Audio ke Video
 
 
Banyak sistem speaker Bluetooth memiliki apa yang
disebut 'latensi' tinggi. Latensi tinggi berarti audio
lebih lambat dibanding video, sehingga
menyebabkan 'lip sync' (sinkronisasi audio dan video)
tidak sinkron. Sebelum membeli sistem speaker
Bluetooth nirkabel, cari tahu tentang model terbaru
dan cari perangkat yang tingkat latensinya rendah.
Minta saran dari toko/penjual TV Anda.
Untuk informasi selengkapnya tentang cara
memasangkan speaker nirkabel, di  Bantuan, tekan
tombol berwarna 
 Kata kunci  dan
cari  Bluetooth, Pemasangan.
Memasangkan Perangkat
Di  Bantuan, tekan tombol berwarna 
 Kata
Kunci dan cari  Bluetooth, Pemasangan untuk
informasi selengkapnya tentang memasangkan
perangkat nirkabel.
Memilih Perangkat
Di  Bantuan, tekan tombol berwarna 
 Kata
Kunci dan cari  Bluetooth, Pilih perangkat untuk
informasi selengkapnya tentang cara memilih speaker
nirkabel.
Menghapus Perangkat
Untuk informasi selengkapnya, di  Bantuan, tekan
tombol berwarna 
 Kata Kunci  dan
cari  Bluetooth, Hapus perangkat untuk informasi
selengkapnya tentang cara memutus pemasangan
(menghapus) perangkat Bluetooth nirkabel.
Bluetooth Aktif atau Tidak Aktif
Untuk menyambungkan perangkat Bluetooth
nirkabel, pastikan Bluetooth diaktifkan.
Untuk mengaktifkan Bluetooth…
1 -  Tekan 
, pilih  Semua Pengaturan dan
tekan  OK.
2 -  Pilih  Nirkabel dan Jaringan dan tekan  OK.
3 -  Pilih  Bluetooth >  Bluetooth Aktif/Tidak
Aktif dan tekan  OK.
4 -  Pilih Aktif atau Tidak Aktif dan tekan OK.
5 -  Tekan 
 (kiri) berulang kali jika perlu, untuk
menutup menu.
92