Справочник Пользователя для Samsung Soundbar H600

Скачать
Страница из 23
3
IND
INFORMASI KESELAMATAN
  INFORMASI KESELAMATAN
   PERINGATAN KESELAMATAN
 UNTUK MENGURANGI RISIKO SENGATAN LISTRIK, JANGAN LEPASKAN PENUTUP (ATAU BAGIAN BELAKANG). 
TIDAK ADA KOMPONEN YANG DAPAT DIPERBAIKI PENGGUNA DI DALAMNYA. SERAHKAN PERBAIKAN KEPADA 
TENAGA SERVIS YANG MEMENUHI SYARAT.
 
 PERHATIAN
 RISIKO SENGATAN LISTRIK 
JANGAN DIBUKA
 
 
 Simbol ini menunjukkan “tegangan berbahaya” di 
dalam produk yang dapat menyebabkan sengatan 
listrik atau cedera.
 
 Simbol ini menunjukkan petunjuk penting yang 
disertakan dengan produk.
 PERINGATAN : Untuk mengurangi risiko sengatan listrik, jangan sampai perangkat ini terpapar hujan atau 
kelembapan.
 PERHATIAN : UNTUK MENCEGAH SENGATAN LISTRIK, PASANG COLOKAN STEKER YANG LEBAR KE SLOT LEBAR, 
MASUKKAN SEPENUHNYA.
•  
Perangkat ini harus selalu terhubung ke stopkontak AC yang dilindungi dengan sirkuit pentanahan.
•  
Untuk memutuskan perangkat dari jaringan listrik, steker harus dicabut dari stopkontak listrik, oleh karena itu steker listrik 
harus mudah dijangkau.
 PERHATIAN
•  
Jangan sampai peralatan ini terkena tetesan atau percikan. Jangan letakkan benda yang berisi cairan, misalnya vas di atas 
peralatan. 
•  
Untuk mematikan peralatan ini sepenuhnya, Anda harus mencabut steker listrik dari stopkontak di dinding. Oleh karena itu, 
steker listrik harus mudah dijangkau dan bisa cepat dicabut di sepanjang waktu.
HW-H600_XD_IND_141030.indd   3
HW-H600_XD_IND_141030.indd   3
2014-10-30     3:39:52
2014-10-30     3:39:52