Philips Pressurised steam generator GC8635/02 GC8635/02 User Manual

Product codes
GC8635/02
Page of 160
Masalah
Kemungkinan penyebab
Solusi
Air kotor dan 
bahan kotor 
keluar dari 
tapak setrika 
atau tapak 
setrika kotor.
Kotoran atau bahan kimia 
yang terkandung di dalam 
air sudah mengendap di 
lubang uap dan/atau pada 
tapak setrika.
Bersihkan tapak setrika dengan 
kain lembap (lihat bab ‘PENTING - 
MEMBERSIHKAN KERAK’, bagian 
‘Membersihkan kerak pada tapak 
setrika’).
Penutup meja 
setrika menjadi 
basah atau 
ada tetesan 
air pada 
pakaian selama 
menyetrika.
Hal ini mungkin 
disebabkan oleh 
pengembunan uap pada 
penutup meja setrika 
setelah menyetrika lama.
Ganti penutup meja setrika jika bahan 
busa sudah aus. Anda juga dapat 
menambahkan lapisan tambahan dari 
bahan penyerap di bawah penutup meja 
setrika untuk mencegah kondensasi 
pada meja setrika. Anda dapat membeli 
penyerap ini di toko kain.
Anda mungkin 
menggunakan penutup 
meja setrika yang tidak 
dirancang agar tahan 
terhadap uap kecepatan 
tinggi dari pembuat uap.
Pasang lapisan tambahan dari bahan 
penyerap di bawah penutup meja 
setrika untuk mencegah kondensasi 
pada meja setrika. Anda dapat membeli 
penyerap ini di toko kain.
Air menetes 
dari tapak 
setrika.
Uap yang masih ada 
dalam selang menjadi 
dingin dan mengembun 
jadi air. Hal ini 
menyebabkan tetesan air 
keluar dari tapak setrika.
Arahkan aliran uap menjauh dari 
pakaian selama beberapa detik.
indonEsiA
41