Philips Suspension light 41055/35/86 410553586 User Manual

Product codes
410553586
Page of 8
7
03- Fiting ini cocok untuk pemasangan pada permukaan-permukaan biasa yang bisa terbakar. Luminer-
luminer (rumah lampu) tanam/inbow dalam keadaan bagaimanapun tidak boleh ditutup dengan bahan 
isolasi atau bahan-bahan lain yang serupa.
04- Produk ini tidak cocok untuk pemasangan langsung pada permukaan-permukaan yang bisa terbakar.
05- Fiting boleh ditutup dengan bahan isolasi.
06- Fiting hanya cocok untuk pemasangan di langit-langit.
07- Fiting hanya cocok untuk pemasangan di dinding.
08- Fiting cocok untuk pemasangan di dinding dan di langit-langit.
09- Jaga jarak minimum antara lampu dan permukaan yang diterangi seperti yang ditunjukkan pada gambar.
10- IPX1: Fiting dilindungi terhadap air yang menetes.
11- IPX3: Fiting dilindungi terhadap percikan air hujan (percikan yang jatuh dibawah sudut maksimum 60 
dengan sumbu vertical)
12 - IPX4: Fiting tahan percikan:
mungkin terpajan oleh percikan air yang datang dari arah mana pun 
(360°).
13- IPX5: Fiting dilindungi dari semburan air.
14- IPX7: Fiting bisa dicelupkan ke dalam air
15- IPX8: Menawarkan perlindungan terhadap pencelupan sampai kedalaman yang ditunjukkan.
16- IP5X: Fiting terlindung dari debu.
17- IP6X: Fiting kedap debu.
18- Segera ganti kaca pengaman yang retak atau pecah dan gunakan hanya bagian-bagian yang disetujui oleh 
produsen.
19- Perlindungan kelas I:
. Kawat bumi (kuning/hijau) harus dihubungkan 
20- Perlindungan kelas II:
21- Perlindungan kelas III:
nya cocok untuk pasokan voltase yang sangat rendah (misalnya 12V).
22- Kupas kawat seperti yang ditunjukkan pada diagram.
23- Kabel pembumian harus selalu lebih panjang daripada kabel kontak.
24- Selongsong tahan panas yang disediakan wajib digunakan untuk kabel-kabel yang tidak dikupas.
25- Kabel 
ke kabel induk saluran arus listrik.
26- Fiting hanya cocok untuk pengkabelan langsung ke kabel induk saluran arus listrik.
27- Hubungan-X: jika terjadi kerusakan pada kabel, harus diganti dengan kabel bertipe sama.
Hubungan-Y: jika terjadi kerusakan pada kabel, hanya boleh diganti oleh produsen, distributor, atau oleh 
seorang ahli, guna menghindari risiko.
 
Hubungan-Z: kabel tidak boleh diganti.
28- MAX. ...W: han
voltase maksimum 
yang ditentukan.
29- Fiting hanya cocok untuk lampu(-lampu) ber
r.
30- Fiting hanya cocok untuk lampu neon kompak swaballast
31- Fiting tidak cocok untuk lampu neon kompak swaballast.
32- Hanya lampu pijar dengan diameter 60mm yang boleh digunakan. Lampu dengan diameter 45mm tidak 
33- Gunakan hanya bohlam pijar bulat dengan ukuran diameter yang ditunjukkan. Jangan sekali-kali 
menggunakan bohlam pijar standar.
34- Produk ini hanya cocok untuk bohlam-bohlam yang berbentuk lilin.
35- Jangan sekali-kali menggunakan lampu-lampu 
36- Fiting hanya cocok untuk lampu dengan keamanan terpasang tetap atau lampu bertekanan rendah. Kaca 
pengaman tambahan tidak diperlukan.
37- Lampu-lampu halogen kapsul dan linier tidak boleh disentuh dengan tangan telanjang.
38- Fiting dilengkapi dengan sekring.
, sekring internal harus diganti. 
Jika kontak dengan perkawatan internal bisa dilakukan selama operasi ini, ini harus dilakukan dengan ahli 
listrik yang kompeten.
39- Fiting boleh digunakan bersama-sama dengan peredam dengan kekecualian bila lampu-lampu PLCE 
digunakan. Konsultasikan dengan ahli listrik yang memenuhi syarat untuk memilih jenis yang tepat 
40- Fiting bekerja dengan sebuah trafo pengaman. Ganti traf
identik. Konsultasikan dengan ahli listrik yang memenuhi syarat atau gerai eceran Anda.
41- Fiting untuk pemakaian kasar.
42- Fiting dengan pilihan pengaturan waktu dan cahaya. Minimum dan maksimum akan ditunjukkan pada ikon 
di Bagian A.
43- Fiting boleh ditempatkan dengan ketinggian maksimum enam (6) meter.
44- Untuk mencapai hasil kerja yang optimal, 
ketinggian yang 
disebutkan pada ikon. Jangkauan maksimum dan minimum detektor juga disebutkan pada ikon di Bagian A. 
45- Kisaran aktif standar penglihatan detektor mencakup derajat yang diberikan atau disebutkan pada ikon.
46- Fiting ini harus dipasang secara horisontal. Agar tahan lebih lama, bohlam tidak boleh bersudut lebih 
besar daripada empat derajat.
47- Pastikan bahwa Anda tidak mengebor mengenai kabel-kabel listrik atau hambatan lain apa pun di dinding 
atau langit-langit selama pemasangan!
PERHATIAN: Di bawah ini Anda akan mendapati semua penjelasan dengan rujukan angka 
pada ikon-ikon yang masing-masing berada di bagian depan instruksi keselamatan ini:
01- Fiting ini adalah untuk aplikasi ruang dalam
02- Fiting ini tidak cocok untuk pemasangan di dalam kamar mandi, sekurang-kurangnya tidak di zona 
tertentu.
pelindung atau dengan konduktor pengikatan yang berpotensi sama.
•  Selalu perhatikan semua 
 teknis 
. Periksa ikon-ikon yang ditunjukkan pada label 
kon-ikon yang ditunjukkan pada Bagian A instruksi keselamatan Anda.
•  Jika luminer dipasang pada permukaan logam, permukaan ini harus dihubungkan dengan konduktor bumi