ASUS VG27AH Mode D'Emploi

Page de 26
1-2
Bab 1: Pengenalan Produk
1.3  Mengenali monitor
1.3.1 
Tampilan depan
1
2
3
4
5
6
7
1. 
 Tombol Daya/Indikator Daya:
Tekan tombol ini untuk menghidupkan atau mematikan monitor.
Definisi warna pada indikator daya tersedia pada tabel di bawah 
ini.
Status
Keterangan
Biru
HIDUP
Kuning
Modus siaga
MATI
MATI
2. 
 Tombol Pilihan Input:
Tekan tombol ini untuk memilih sumber input.
3.  Tombol 
:
Tekan tombol ini untuk mengurangi nilai fungsi yang dipilih atau 
beralih ke fungsi sebelumnya.
Tombol pintas kecerahan