Samsung RT29 Twin Cooling Plus™, 300L Manuale Utente

Pagina di 52
Pengoperasian
Bahasa Indonesia
46 
P
eng
oper
asian
4.  Letakkan gelas air di bawah saluran 
air dispenser, lalu tekan tuas dispenser 
secara perlahan untuk mengambil air. 
Pastikan dispenser air tidak terkunci.
PERHATIAN
•  Dispenser air dirancang untuk menyalurkan air minum. Isi tangki air hanya dengan air 
minum. Jangan isi dengan cairan lainnya.
•  Jangan isi tangki air secara berlebihan, sehingga menyebabkan air meluap.
•  Jangan coba isi tangki air tanpa mengeluarkannya terlebih dulu dari pintu.
•  Pastikan tangki air telah dipasang dengan benar. 
•  Jangan gunakan lemari es tanpa tangki air. Tindakan ini dapat mengurangi performa 
dan efisiensi. 
•  Agar air tidak tumpah, pastikan gelas telah sejajar dengan tuas dispenser.
CATATAN
Untuk memperbesar kapasitas penyimpanan, Anda dapat menggunakan tangki air untuk 
menyimpan makanan. Dalam kasus ini, lepas penutup tangki.
Untitled-8   46
2016-03-21     11:17:46