Samsung DC55E ユーザーズマニュアル

ページ / 131
23
A
B
C
E
Gambar 1.3 Tampak samping
D
D
Gambar 1.2 Tampak samping
Pemasangan di Dinding yang Menjorok ke Dalam
 
― Untuk informasi lebih rinci, hubungi Pusat Layanan Pelanggan Samsung.
Tampak atas
A
 Minimal 40 mm
B
 Minimal 70 mm
C
 Minimal 50 mm
D
 Minimal 50 mm
E
 Suhu lingkungan: Di bawah 35 C
 
― Bila memasang produk di dinding yang menjorok ke dalam, berikan jarak minimal seperti yang disebutkan di atas antara 
produk dan dinding untuk ventilasi serta pastikan suhu di sekitarnya tetap berada di bawah 35 C.
Memasang Dudukan Dinding
1
Persiapan sebelum memasang Dudukan Dinding
Untuk memasang dudukan dinding dari pabrik lain, gunakan Cincin Penahan(
1
).
 
― Hanya mendukung Model EDE, EME.
Memasang Rangkaian Dudukan Dinding
Rangkaian dudukan dinding (dijual terpisah) membantu Anda memasang produk di dinding.
Untuk informasi lebih rinci tentang cara memasang dudukan dinding, baca petunjuk yang disertakan bersama dudukan 
dinding.
Sebaiknya hubungi teknisi untuk meminta bantuan saat memasang kurung dudukan dinding.
Samsung Electronics tidak bertanggung jawab atas segala kerusakan terhadap produk atau cedera yang Anda atau orang lain 
alami akibat memasang dudukan dinding sendiri.