Samsung DV180F Manuale Utente

Pagina di 156
Menyambungkan ke WLAN dan mengonfigurasi pengaturan jaringan
Jaringan nirkabel
  104
Ikon
Deskripsi
AP ad hoc
AP aman
AP WPS
Kekuatan sinyal
Tekan [t] untuk membuka pilihan pengaturan jaringan.
•  Ketika anda memilih AP aman, jendela pop-up akan muncul. Masukkan sandi 
untuk menyambung ke WLAN. Untuk informasi tentang memasukkan teks, 
lihat "Memasukkan teks". (hal. 107)
•  Ketika halaman login muncul, lihat "Menggunakan browser login". (hal. 105)
•  Saat Anda memilih AP tidak aman, kamera akan menyambung ke WLAN.
•  JIka Anda memilih AP yang didukung profil WPS, pilih   → Koneksi PIN WPS
lalu masukkan PIN pada perangkat AP. Anda juga dapat menyambung ke AP 
yang didukung profil WPS dengan memilih    Koneksi tombol WPS pada 
kamera lalu memilih tombol WPS pada perangkat AP.
Mengatur pilihan jaringan
Dalam layar Pengaturan Wi-Fi, pindah ke sebuah AP, lalu tekan [t].
Pilih setiap pilihan, lalu masukkan informasi yang dibutuhkan.
Pilihan
Deskripsi
Kata Sandi Jaringan
Masukkan kata sandi jaringan.
Setelan IP
Atur alamat IP secara otomatis atau manual.